Minggu, 13 April 2014

Cara Membuat Salad Buah ala Ami

Bissmillahirrohmanirrohim
Assalamu'alaikum teman :)

Malam hari ini saya akan berbagi kepada kalian tentang 'bagaimana sih cara membuat salad buah ?'
Caranya tidak lah sulit. Kalian hanya butuh :

1. berbagai macam buah yang kalian suka.
disini saya hanya memakai buah yang seadanya saja yaitu, Kelengkeng, Anggur, dan Buah Naga

Kelengkeng

Anggur

Buah Naga

2. Siapkan Mayonais


3. Siapkan Sirup


4. Siapkan Nata De Coco


5. Siapkan wadah/mangkok


Setelah bahan yang kita butuhkan telah siap, saatnya kita meracik menjadi makanan yang lebih enak  \(^,^)/
Caranya : 
1. Kupas dan potong buah sesuai selera, setelah itu campur semua buah dan nata de coco dalam wadah.


2. setelah buah tercampur, tambahkan mayonais dan sirup sesuai selera.


3. Jika buah dan mayonais telah tercampur, aduk rata.


Gampang kan teman untuk membuat nya :)
Kalau saya pribadi sih suka salad nya kayak ada kuah gitu, saya tidak terlalu suka kalau saladnya agak kering ( dikit mayonais nya --" )
oya, kalian bisa menambahkan susu kental manis dalam salad yang kalian bikin ;)

Sekian untuk hari ini , ikuti terus postingan blog saya :)
twitter : @AmdinitaAmi

Wassalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

0 komentar:

Posting Komentar

terimakasih sudah berkomentar ^^